oleh

Gubernur Ansar Pimpin Rapat Rutin Evaluasi Realisasi APBD 2022

KEPRI, MLN – Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad meminta agar tidak ada kegiatan DAK Fisik dan dekonsentrasi yang stagnan. Kegiatan-kegiatan yang sedang berproses seperti lelang agar terus diikuti dan jangan sampai lengah. Ia berpesan jangan sampai ada dana Transfer Ke Daerah dan Dana Desa (TKDD) yang tidak terealisasi.

“Capaian kita sebisanya mesti dikejar. Mana-mana yang bisa didorong secepatnya, kita dorong, Perkadanya kita percepat, penyaluran bansos juga kita percepat. Itu semua supaya realisasi capaian kita meningkat” pesan Gubernur saat memimpin Rapat Rutin Evaluasi Realisasi Anggaran / Pelaksanaan Kegiatan Pembangunan Provinsi Kepri T.A. 2022 di Aula Wan Seri Beni, Dompak, Rabu (13/4).

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *